Menjadi mahasiswa adalah kebanggaan tersendiri buat siapapun yang mengalaminya. Banyak pengalaman yang bisa kamu alami seperti menjadi aktivis, pegiat organisasi mahasiswa, dan juga menjadi mahasiswa pecinta alam. Soe Hok Gie adalah seorang mahasiswa pecinta alam yang menjadi legenda sampai hari ini. Soe Hok Gie dianggap mewakili suara-suara kaum muda yang berani, progresif, dan tentu saja pecinta alam. Soe Hok Gie adalah seorang mahasiswa yang menjadi sejarah dalam dunia Mahasiswa Pecinta Alam. Mapala UI adalah hasil dari olah pikirnya. Bersama kawan-kawan Mapala UI-nya, Soe Hok Gie menuntaskan gelora jiwa muda dengan mendaki gunung.
Gandawesi KPALH bersiap mengadakan pendidikan dasar yang ke-30! Untuk informasi selengkapnya bisa menghubungi sekretariat Gandawesi di Jalan Dr Setiabudi 207, Bandung
|
Pendidikan Dasar XXX Gandawesi! |
Ayo bergabung bersama kami dan dapatkan pengalaman menarik selama berada di GANDAWESI KPALH
|
Mahasiswa! ayo bergabung menjadi anggota Gandawesi! Daftarkan segera! |
Posting Komentar